Monday, August 1, 2016

KHUSUS "pLant 1.000 Tree Up - GM SUPER "



Salaam gm Super,

Jumpa lagi dengan postingan glone muhammad, tentang pembudidayaan pohon gaharu unggul gm super, pada post ini saya membahas secara khusus untuk penanaman pohon gaharu gm super yang di tanam oleh petani dengan jumlah tanam sebanyak 1.000 (seribu) pohon up.

Luas tanah yang diperlukan untuk penanaman sebanyak seribu pohon gaharu gm super, bisa seluas 1 ha (10.000 m2) bila digunakan jarak tanam 3m x 3m.
Atau dengan luas 2 ha (20.000 m2) bila jarak tanam yang ingin diterapkan dengan jarak tanam 5m x 5m.

Mengapa saya memberikan layanan khusus untuk penanaman seribu pohon up ? ......
Saya inginkan investasi yang anda tanamkan pada kebun anda , betul-betul berjalan dengan baik, dari segi pembentukan resin pada pohon gaharu gm super yang anda tanam. Layanan khusus ini saya berikan secara GRATIS untuk masa waktu 6 tahun terhitung sejak penanaman di lahan / kebun anda dilakukan.

Layanan khusus berupa, Kunjungan secara rutin setiap 6 bulan 1 x, di mana dalam setiap kunjungan saya/team gm super , akan di lakukan hal-hal berikut ini :
  1. Pemantauan perkembangan pohon gm super.
  2. Kondisi hole of resin pada batang pohon.
  3. Memberikan saran & informasi untuk perawatan yang lebih baik, termasuk memberikan training berkala dalam perawatan kepada pelaksana perawatan di lokasi kebun anda.
  4. Dokumentasi kondisi pohon dari waktu ke waktu (Selama 6 tahun kedepan).
  5. Memberikan kapsul super 8i9, untuk usia tanam 3 tahun up, hingga usia tanam 6 tahun. Di atas 6 tahun menjadi tanggung jawab pemilik kebun (pembelian kapsulnya).
  6. Dan hal hal lain yang berkaitan dengan proses pembentukan resin pada hole of resin.
Demikian 6 hal pokok yang bisa kami berikan sebagai layanan khusus kepada petani yang melakukan budidaya pohon gaharu gm super selama kurang lebih enam tahun lamanya.

Untuk petani yang ingin menggunakan layanan khusus ini diberikan tanggung jawab terhadap kami dalam hal :
  1. Biaya trasportasi PP , ke lokasi kebun anda.
  2. Akomodasi selama di lokasi kebun anda (Makan/minum, Tempat menginap) .
Semoga layanan khusus ini dapat menjadikan kegiatan budidaya yang dilakukan akan membawa hasil yang maximal, serta membawa berkah untuk semua pihak yang terkait di dalamnya.

Terima kasih.

NB : 
Bila ada yang kurang jelas, bisa contact saya langsung di wa/call. +62 853 555 289 86.

Glone Muhammad



No comments:

Post a Comment